WEBINAR HARI KESEHATAN NASIONAL KE 58 PERAN ORGANISASI PROFESI MENDUKUNG TRANSFORMASI SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN DINAS KESEHATAN PROVINSI BALI 10 November 2022
Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional ke 58 Dinas Kesehatan Provinsi Bali menyelenggarakan Webinar dengan tema “Peran Organisasi Profesi Mendukung Transformasi Sumber Daya Manusia Kesehatan”. Webinar ini diselenggarakan pada tanggal 10 November 2022. Webinar dibuka secara resmi oleh Kepala Dinas Read more…
PEMBUKAAN PELATIHAN KONSELING UPAYA BERHENTI MEROKOK (UBM) DAN PELATIHAN ANGKATAN II
UPTD BAPELKESMAS DINAS KESEHATAN PROVINSI BALI 02 NOVEMBER 2022 UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali saat ini menyelenggarakan Pelatihan Konseling Upaya Berhenti Merokok (UBM) dan Pelatihan Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS) Angkatan II, pada hari ini Rabu, 2 November 2022. Read more…
PELATIHAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI (PPI) BAGI TENAGA KESEHATAN DI FKTP UPTD BAPELKESMAS DINAS KESEHATAN PROVINSI BALI 01 – 09 NOVEMBER 2022
UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali saat ini menyelenggarakan Pelatihan Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi (PPI) Bagi Tenaga Kesehatan di FKTP, Pelatihan ini diselenggarakan pada pada Tanggal 01 – 09 November 2022 secara Blended (4 hari daring dan 3 hari Luring/tatap Read more…
APEL DISIPLIN SENIN, 31 OKTOBER 2022
Denpasar – Kantor UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali melaksanakan kegitan apel pagi di halaman kantor UPTD Bapelkesmas. Kegiatan ini mewajibkan seluruh pegawai untuk mengikuti dengan mengenakan pakaian dinas lengkap. Pembina apel yaitu Kepala UPTD Bapelkesmas ( Dr. Ni Made Read more…
RAPAT RUTIN BULAN OKTOBER TAHUN ANGGARAN 2022
Denpasar (27/10/2022)-UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali mengadakan Rapat Evaluasi Kegiatan Bulan Oktober bertempat di ruangan jempiring yang dipimpin langsung oleh Kepala UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali (Dr. Ni Made Parwati, SKM.M.Kes). Dalam arahannya beliau menekankan kembali terkait disiplin Read more…
MEKANISME PENGADAAN BARANG DAN JASA
SENIN, 24 OKTOBER 2022
Denpasar – Kantor UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi BaliSehubungan dengan akan diadakan kegiatan belanja barang dan jasa, Maka UPTD Bapelkesmas mengadakan Pertemuan yang dibuka oleh Kepala UPTD Bapelkesemas (Dr. Ni Made Parwati, SKM.M.Kes) dengan mengundang pejabat pengadaan Barang dan Jasa Read more…
APEL DISIPLIN SENIN, 24 OKTOBER 2022
Denpasar – Kantor UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali melaksanakan kegitan apel pagi di halaman kantor UPTD Bapelkesmas. Kegiatan ini mewajibkan seluruh pegawai untuk mengikuti dengan mengenakan pakaian dinas lengkap. Pembina apel yaitu Kepala UPTD Bapelkesmas ( Dr. Ni Made Read more…
APEL DISIPLIN SENIN, 17 OKTOBER 2022
Denpasar – Kantor UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali kembali gelar apel pagi di lobi kantor UPTD Bapelkesmas. Kondisi cuaca mendung dan hujan tidak menghambat para ASN dalam melaksanakan kegiatan apel. Kegiatan ini mewajibkan seluruh pegawai untuk mengikutinya dengan mengenakan Read more…
PELATIHAN PEMERIKSAAN TUBERKULOSIS MENGGUNAKAN ALAT TES CEPAT MOLEKULER (TCM) BAGI TENAGA LABORATORIUM DI FASILITAS KESEHATAN PROVISI BALI TAHUN 2022 1 S/D 19 OKTOBER 2022
UPTD Bapelkesmas Dinas Kesehatan Provinsi Bali saat ini menyelenggarakan Pelatihan Pemeriksaan Tuberkulosis Menggunakan Alat Tes Cepat Molekuler (TCM) Bagi Tenaga Laboratorium Di Fasilitas Kesehatan Provinsi Bali. Pelatihan ini diselenggarakan pada tanggal 11 s/d 19 Oktober 2022 secara Blended (5 hari Read more…